Polsek Asakota Laksanakan Patroli Blue Light untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

Polsek Asakota Laksanakan Patroli Blue Light untuk Cegah Gangguan Kamtibmas

Kota Bima, NTB (18 April 2025) – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Personel Polsek Asakota melaksanakan kegiatan Patroli Blue Light pada Jumat malam (18/4), mulai pukul 21.50 WITA di wilayah hukum Polsek Asakota, Kota Bima. Kapolres Bima Kota AKBP Didik Putra Kuncoro, S.I.K., M.Si., melalui Kasi Humas IPDA Baiq Fitria Ningsih…

Polsek Rasanae Timur Laksanakan Pengamanan Ibadah Jum’at Agung Wafat Isa-Almasih Tahun 2025 di Gereja Katolik Santo Yusuf Raba

Polsek Rasanae Timur Laksanakan Pengamanan Ibadah Jum’at Agung Wafat Isa-Almasih Tahun 2025 di Gereja Katolik Santo Yusuf Raba

Kota Bima, NTB (19 April 2025) – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Polsek Rasanae Timur Polres Bima Kota melaksanakan pengamanan kegiatan Ibadah Jum’at Agung Wafat Isa-Almasih Tahun 2025 yang berlangsung di Gereja Katolik Santo Yusuf, Kelurahan Rabangodu Selatan, Kecamatan Raba, Kota Bima. Kapolres Bima Kota AKBP Didik Putra Kuncoro, S.I.K., M.Si melalui Kasi…

Polres Loteng Masifkan Patroli Obyek Vital Pada Malam Hari Cegah Aksi Kriminalitas.

Polres Loteng Masifkan Patroli Obyek Vital Pada Malam Hari Cegah Aksi Kriminalitas.

Lombok Tengah, (NTB) – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polres Lombok Tengah meningkatkan intensitas patroli malam hari, khususnya di area obyek vital. Langkah ini diambil sebagai bentuk antisipasi terhadap potensi tindak kriminalitas yang kerap terjadi pada jam-jam rawan. Kapolres Lombok Tengah, AKBP Eko Yusmiarto, S.I.K menyampaikan bahwa patroli malam hari kini…

Wakapolres Loteng Hadiri Acara Halal Bihalal di Ponpes Nurul Ijtihad Al-Ma’rif NU Lanser.

Wakapolres Loteng Hadiri Acara Halal Bihalal di Ponpes Nurul Ijtihad Al-Ma’rif NU Lanser.

Lombok Tengah, (NTB) – Wakapolres Lombok Tengah Kompol Imam Maladi, S.T.,S.I.K.,M.H menghadiri acara Halal Bihalal yang digelar di Pondok Pesantren Nurul Ijtihad Al-Ma’rif Nahdlatul Ulama (NU), Desa Lanser, Kecamatan Pujut, Selasa (15/4). Acara Halal Bihalal ini dihadiri oleh sejumlah tokoh agama, tokoh masyarakat, para santri, serta warga sekitar, dengan tujuan mempererat tali silaturahmi pasca perayaan…

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Woko Pantau Panen Jagung di Lahan Warga

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Woko Pantau Panen Jagung di Lahan Warga

Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Woko, Polsek Pajo, AIPDA Munawir melaksanakan pemantauan kegiatan panen jagung milik warga binaannya di Dusun Woko Atas, Desa Woko, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu, Kamis (17/4/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan di lahan pertanian milik Lukman, seorang petani jagung yang turut berkontribusi…

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Woko Pantau Panen Jagung di Lahan Warga

Dukung Program Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Woko Pantau Panen Jagung di Lahan Warga

Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Woko, Polsek Pajo, AIPDA Munawir melaksanakan pemantauan kegiatan panen jagung milik warga binaannya di Dusun Woko Atas, Desa Woko, Kecamatan Pajo, Kabupaten Dompu, Kamis (17/4/2025) pukul 11.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan di lahan pertanian milik Lukman, seorang petani jagung yang turut berkontribusi…

Bhabinkamtibmas Desa Jambu Pantau Panen Raya Jagung, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Bhabinkamtibmas Desa Jambu Pantau Panen Raya Jagung, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Dalam upaya mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Jambu, Aipda Roni Febriadi, melakukan pemantauan panen raya jagung di So Foo Mpoa, Dusun Sanggalari, Desa Jambu, Kecamatan Pajo, Kamis (17/4/2025) pukul 10.30 Wita. Panen tersebut berlangsung di lahan milik Syahrudin dengan luas satu hektare. Produksi panen mencapai 6 ton. Meski belum…

Bhabinkamtibmas Desa Baka Jaya Pantau Lahan Hortikultura Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Bhabinkamtibmas Desa Baka Jaya Pantau Lahan Hortikultura Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional

Dalam rangka mendukung pelaksanaan Program Ketahanan Pangan Nasional Menuju Indonesia Emas 2045, Bhabinkamtibmas Desa Baka Jaya, Aipda Ruslansyah, melaksanakan kegiatan pemantauan lahan pertanian milik warga binaan pada Kamis, 17 April 2025, pukul 10.30 Wita di Dusun Campa, Desa Baka Jaya, Kecamatan Woja, Kabupaten Dompu. Lahan pertanian yang dipantau merupakan milik Sdra. Amina seluas 20.000 meter…

Bhabinkamtibmas Desa Saneo Pantau Panen Jagung Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Bhabinkamtibmas Desa Saneo Pantau Panen Jagung Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional Menuju Indonesia Emas 2024, Bhabinkamtibmas Desa Saneo Polsek Woja, Aipda Dahlan, SH, melaksanakan pemantauan kegiatan panen jagung milik warga binaan, Sdr. Jaidin, pada Kamis, 17 April 2025 pukul 13.10 Wita di Dusun Saneo 1, Desa Saneo, Kecamatan Woja, Kabupaten Dompu. Panen jagung tersebut dilaksanakan di atas lahan seluas…

Kapolri Hadiri Pembukaan Pekan Orientasi Hikmahbudhi ke-12 di Yogyakarta

Kapolri Hadiri Pembukaan Pekan Orientasi Hikmahbudhi ke-12 di Yogyakarta

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri kegiatan pembukaan pekan orientasi Himpunan Mahasiswa Buddhis Indonesia (Hikmahbudhi) ke-12 di Yogyakarta, pada Jumat (18/4). Kapolri berkesempatan membuka langsung kegiatan pekan orientasi dengan tema ‘Revitalisasi Gerakan HIKMAHBUDHI untuk Membangun Negeri’ yang diselenggarakan di Youth Center, Sleman Yogyakarta. Dalam kegiatan tersebut, Kapolri juga turut menerima penghargaan Hikmahbudhi Awards Tokoh Tauladan…