Sentuhan Humanis di Patroli Malam, Polsek Lembar Rangkul Warga Jaga Kamtibmas
Lombok Barat, NTB – Guna menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta meredam potensi gangguan Kamtibmas, Polsek Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB, terus mengintensifkan kegiatan patroli malam melalui Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD). Pada Jumat dini hari, 20 Desember 2024, patroli KRYD dilaksanakan di Dusun Dasan Belo, Desa Jembatan Kembar Timur, Kecamatan Lembar, dirangkai…