Sinergi Polisi-Masyarakat: Polsek Lembar Aktif Cegah 3C dan Perangi Narkoba
Sekotong Timur, Lombok Barat – Polsek Lembar, Polres Lombok Barat, Polda NTB terus berupaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah hukumnya. Pada Selasa, 4 Februari 2025, personel Polsek Lembar melaksanakan kegiatan patroli Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dengan fokus monitoring wilayah antisipasi 3C (Curat, Curas, dan Curanmor) dan kejahatan lainnya. Kegiatan ini juga dijadikan momentum untuk…